5 hikmah mempelajari Asmaul Husna

Jawaban Soal: Jelaskan proses siklus menstruasi

Jawaban

Menstruasi adalah suatu keadaan keluarnya darah, cairan jaringan, lendir, dan sel-sel epitel yang menyusun dinding rahim. Secara biologis, menstruasi adalah tanda terbuangnya sel telur yang sudah matang.

Pembahasan

Proses siklus menstruasi adalah

  1. Fase menstruasi adalah fase di mana hormon FSH (follicle stimulating hormone) memicu berkembangya folikel dalam ovarium, sehingga dinding rahim luruh dan mengalami menstruasi. Fase menstruasi ini terjadi pada hari ke-1 hingga ke-5.
  2. Fase proliferasi adalah fase di mana folikel menghasilkan hormon estrogen dan hormon progesteron yang akan memicu dinding rahim untuk menebal. Tujuan dari menebalnya dinding rahim adalah untuk mempersiapkan tempat melekatnya embrio apabila sel telur dibuahi oleh sperma. Fase proliferasi ini terjadi pada hari ke-5 hingga ke-14.
  3. Fase Sekretori adalah fase di mana folikel yang telah melepaskan sel telur akan berubah menjadi korpus luteum untuk tidak memproduksi hormon estrogen dan progesteron lagi. Hal ini menyebabkan rendahnya hormon estrogen dan progesteron menyebabkan jaringan penyusun dinding rahim rusak dan pembuluh darah yang ada pada dinding rahim pecah, sehingga akan mengalami menstruasi. Fase ini terjadi pada hari ke-15 hingga ke-28.

—————————————————————————-

Soal kedua

Berdasarkan grafik pada hari ke 5 – 14 menunjukkan fase

Jawaban

Berdasarkan grafik pada hari ke 5-14 menunjukkan fase FOLIKULER.

Pembahasan

Menstruasi adalah suatu keadaan keluarnya darah, cairan jaringan, lendir, dan sel-sel epitel yang menyusun dinding rahim.

Ada 3 fase dalam siklus menstruasi, yaitu

  1. Fase menstruasi adalah fase di mana hormon FSH (follicle stimulating hormone) memicu berkembangya folikel dalam ovarium, sehingga dinding rahim luruh dan mengalami menstruasi. Fase menstruasi ini terjadi pada hari ke-1 hingga ke-5.
  2. Fase proliferasi adalah fase di mana folikel menghasilkan hormon estrogen dan hormon progesteron yang akan memicu dinding rahim untuk menebal. Tujuan dari menebalnya dinding rahim adalah untuk mempersiapkan tempat melekatnya embrio apabila sel telur dibuahi oleh sperma. Fase proliferasi ini terjadi pada hari ke-5 hingga ke-14.
  3. Fase Sekretori adalah fase di mana folikel yang telah melepaskan sel telur akan berubah menjadi korpus luteum untuk tidak memproduksi hormon estrogen dan progesteron lagi. Hal ini menyebabkan rendahnya hormon estrogen dan progesteron menyebabkan jaringan penyusun dinding rahim rusak dan pembuluh darah yang ada pada dinding rahim pecah, sehingga akan mengalami menstruasi. Fase ini terjadi pada hari ke-15 hingga ke-28.

——————————————————————–

Detil jawaban

Kelas: IX

Mapel: IPA

Bab: Sistem Reproduksi pada Manusia (Bab 1)

Kode; 9.4.1

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *